|
TATA TERTIB RUANG BP/BK UNTUK SISWA
Bagi siswa yang berkepentingan atau dipanggil masuk ke Ruang BP/BK, diharuskan mengikuti peraturan
sebagai berikut :
- Berpakaian seragam sekolah dengan rapi.
- Mengisi daftar hadir.
- Bersikap sopan dan santun.
- Tidak berbicara dengan suara yang keras.
- Tidak membuat keonaran atau melakukan senda gurau di dalam ruangan.
- Dengan sabar menunggu giliran dipanggil dan tidak boleh masuk sebelum dipanggil serta tidak boleh untuk ingin diistimewakan dalam menunggu
giliran.
- Tidak membawa dan atau mengaktifkan handphone dan alat komunikasi lainnya.
- Tidak membawa senjata tajam ke dalam ruangan atau alat sejenis.
| |